Kamis, 24 November 2011

A . SEJARAH SENI RUPA TERAPAN NUSANTARA

 Karya seni rupa merupakan sesuatu yang dapat memuaskan perasaan seseorang karena kehalusan dan keindahan yang diwujudkan dalam bentuk rupa.Diwilayah nusantara ini beragam karya seni rupa terapan daerah tumbuh dan berkembang sehingga menciptakn beragam karya seni rupa seperti  yang kita nikmati saat ini.


 1.  FASE PRASEJARAH

keberadaan seni klasik diIndonesia pada masa prasejarah tampak pada beberapa benda yang bermunculan  dan ditemukan pada masa itu.
a. Peninggalan zaman palaeolithikum, berupa benda-benda yang terbuat dari batu dan tulang yang dikerjakan secara kasar, misalnya kapak gengam
b. Peninggalan zaman mesolithikum, berupa kapak batu yang hasil pangerjaannya lebih halus ,peralatan tulang , dan sejumlah gambar pada goa .
c. Peninggalan pada zaman megalithikum ,berupa benda-benda dalam ukuran besar yang berfungsi sebagai perlengkapan ritual antara lain dolmen menhir,kubur batu,sarkofagus,punden bertanduk ,dan relief batu .
d. Zaman logam .Mulai digunakan logam sebagai karya terapan .Teknik pengolahan barang-barang perunggu dilakukan dengan perngecoran ,corong.cendrasa,neraka,moko,emas,dan bejana

1 komentar:

  1. postingnya bagus sob makasih
    jangan lupa berkunjung ke web kami di
    http://stisitelkom.ac.id

    BalasHapus